Wednesday, October 16, 2013

Adera - Lebih Indah

Buah jatuh tak jauh dari pohonnya. Itulah sebuah peribahasa untuk menggambarkan anak mengerjakan seperti apa yang dikerjakan orangtuanya. Di dunia musik Indonesia, ada Gita Gutawa yang mewarisi Erwin Gutawa; Sherina Munaf yang berkarir mengikuti jejak ayahnya, Triawan Munaf; Kevin Aprilio yang mengikuti jejak ayahnya Addie MS. Dan kini, seorang penyanyi muda, Adera terjun di dunia musik Indonesia. "Adera"adalah anak Ebiet G Ade, penyanyi Indonesia yang terkenal dengan lagu-lagu baladanya.

"Adera", yang bernama lengkap Aderaprabu Lantip Trengginas, merupakan anak kedua Ebiet G Ade dan Yayuk Sugianto yang juga penyanyi era 80-an. Ia dilahirkan pada 6 Januari 1986.

"Lebih Indah" merupakan sebuah album musik karya penyanyi Indonesia, "Adera". Album ini dirilis pada tahun 2011. Album ini mengandalkan lagu yang berjudul sama, yakni “Lebih Indah”.

Dengan dukungan Andre Dinuth sebagai music director dan gitaris yang banyak mengisi album-album penyanyi Indonesia; Echa Soemantri pada drum dan Adhitya Pratama pada bass, musik di album Adera ini menjadi sangat berkualitas. Lirik-lirik lagu di album ini sebenarnya sangat simple namun balutan musik yang dikerjakan secara bagus membuat lagu-lagu di album ini tak terkesan murahan dan mendayu-dayu.

Album ini dijual secara online lewat laman yang dimiliki "Adera"(adera-online) dan juga distro rekanan (Smith). Diharapkan, album ini bisa segera dijual di outlet-outlet penjualan CD dimanapun mengingat dengan tiga single yang sudah beredar, Adera sudah mendapat perhatian dari pendengar musik Indonesia. Karyanya pantas dijadikan koleksi karena lagu dan musiknya bagus.



FLAC / 1411 / CD
MP3 / 320 / CD

Year Of Release: 2011
Genre: Pop
Label: EGA Productions, all rights reserved.
Official: adera-online

Tracklist
01. Lebih Indah
02. Melewatkanmu
03. Terlambat
04. Melukis Bayangmu
05. Bahagia Bersamamu
06. Aku Terkesima
07. Dengarkan Hatiku
08. Lebih Indah (Demo Version)

Download
FLAC
Uploaded
TusFiles
HugeFiles
FileOM


MP3
Uploaded
TusFiles
HugeFiles
FileOM

2 comments :